*harga perorang, sendiri atau satu orang bisa daftar untuk paket wisata selama 2 hari 1 malam di Karimunjawa. Harga tertera tidak berlaku untuk long weekend dan high season
*Setiap hari berangkat minimal booking 2 orang, silahkan pilih waktu yang sesuai dari dua jadwal yang kami tawarkan
Paket Wisata Open Trip Karimunjawa
- [tab]
- Informasi Wisata
Informasi Wisata Karimunjawa
• Destinasi: Karimunjawa Jepara, Jawa Tengah
• Durasi: 2 (dua) Hari (satu) Malam
• Pickup Point: Dermaga Kartini, Jepara
• Jadwal: Setiap Hari Senin - Selasa dan Sabtu - Minggu
• Fasilitas: Standar
• Kategori: Wisata Bahari, Jelajah Pulau
• Level: Petualangan Ringan (Light Adventure)
• Aktivitas: Snorkeling dan Jelajah Pulau
Obyek Wisata Karimunjawa
• Nemo snorkeling spot
• Pantai tanjung gelam- Fasilitas Wisata
- Selama 2 (dua) hari 1 (satu) malam wisata di Karimunjawa, harga yang sudah Anda bayarkan sudah termasuk fasilitas dan aktivitas wisata bahari sebagai berikut:
• Tiket penyeberangan KMP Siginjai economy class pp
• Penjemputan dari dan menuju dermaga penyeberangan karimunjawa
• Homestay standar 1 kamar isi 3 orang (bed, fan, kamar mandi luar)
• Makan 3X
• Sewa perahu wisata (sharing)
• Sewa alat snorkeling dan life jacket
• Tiket masuk obyek wisata
• Air mineral selama wisata
• P3K standart
• Guide lokal dari HPI Karimunjawa
• FREE dokumentasi
• Asuransi
• TERMASUK donasi anak yatim
Tidak Termasuk Fasilitas
• Transportasi dari dan menuju kota asal
• Guide tips
• Tiket menjangan resort (opsional)
• Pengeluaran pribadi
• Pengeluaran lain yang tidak disebutkan dalam fasilitas atas
What to Bring
• Pakaian Ganti
• Peralatan Mandi
• Uang Saku Secukupnya
• Obat-obatan Pribadi
• Flashdisk (mnimal 4GB)
• Kacamata & Sunblock - Jadwal & Harga
JADWAL OPEN TRIP DESEMBER DAN AKHIR TAHUN
PAKET KARIMUNJAWA
JADWAL KEBERANGKATAN
KAPAL
HARGA/ORANG
START POINT
HIGH SEASON DESEMBER 2017
3H2M NATAL
20 – 22 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
3H2M NATAL
22 – 24 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
3H2M NEW YEAR
27 – 29 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
3H2M NEW YEAR
29 – 30 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
4H3M LONG WEEKEND
2 – 5 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
4H3M NATAL
18 – 21 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 700 ribu
JEPARA
4H3M NATAL
23 – 26 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 770 ribu
JEPARA
4H3M NATAL
25 – 28 DESEMBER 2017
Ferry Siginjai
IDR 770 ribu
JEPARA
4H3M NEW YEAR
30 – 2 JANUARI 2018
Ferry Siginjai
IDR 770 ribu
JEPARA
4H3M NEW YEAR
1 – 4 JANUARI 2018
Ferry Siginjai
IDR 770 ribu
JEPARA
3H2M LONG WEEKEND
1 – 3 DESEMBER 2017
Express Bahari
FULL
3H2M LONG WEEKEND
2 – 4 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 870 ribu
JEPARA
"_bl3H2M LONG WEEKEND
18 – 20 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 870 ribu
JEPARA
3H2M NATAL
22 – 24 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
3H2M NATAL
23 – 25 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
3H2M NATAL
25 – 27 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
3H2M NEW YEAR
29 – 31 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
3H2M NEW YEAR
30 – 1 JANUARI 2018
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
3H2M NEW YEAR
1 – 3 JANUARI 2018
Express Bahari
IDR 900 ribu
JEPARA
4H3M LONG WEEKEND
1 – 4 DESEMBER 2017
Express Bahari
FULL
4H3M NATAL
22 – 25 DESEMBER 2017
Express Bahari
IDR 1,100 ribu
JEPARA
4H3M NEW YEAR
29 – 1 JANUARI 2018
Express Bahari
IDR 1,100 ribu
JEPARA
* open trip MINIMAL PESERTA 1 ORANG
JADWAL OPEN TRIP REGULAR 2017
PAKET KARIMUNJAWA
JADWAL KEBERANGKATAN
KAPAL
HARGA/ORANG
START POINT
Paket Siginjai 2H1M
Senin-Selasa
Ferry Siginjai
IDR 490 ribu
JEPARA
Paket Siginjai 2H1M
Sabtu-Minggu
Ferry Siginjai
IDR 490 ribu
JEPARA
Paket Siginjai 3H2M
Rabu-Jumat
Ferry Siginjai
IDR 650ribu
JEPARA
Paket Siginjai 3H2M
Jumat-Minggu
Ferry Siginjai
IDR 650ribu
JEPARA
Paket Siginjai 4H3M
Senin-Kamis
Ferry Siginjai
IDR 650 ribu
JEPARA
Paket Siginjai 4H3M
Sabtu-Selasa
Ferry Siginjai
IDR 650 ribu
JEPARA
Paket Murah 3H2M
Selasa-Kamis
Express Bahari-Ferry Siginjai
IDR 770 ribu
JEPARA
Paket Express 2H1M
Jumat-Sabtu
Express bahari
IDR 720 ribu
JEPARA
Paket Express 2H1M
Sabtu-Minggu
Express Bahari
IDR 720 ribu
JEPARA
Paket Express 3H2M
Senin-Rabu
Express Bahari
IDR 850 ribu
JEPARA
Paket Express 3H2M
Jumat-Minggu
Express Bahari
IDR 850 ribu
JEPARA
Paket Express 3H2M
Sabtu-Senin
Express Bahari
IDR 850 ribu
JEPARA
Paket Express 4H3M
Jumat-Senin
Express Bahari
IDR 950 ribu
JEPARA
BEBAS TENTUKAN TANGGAL KEBERANGKATAN SENDIRI
- Let's Go!
- Demi kelancaran dan keamanan selama wisata di Karimunjawa, kami sarankan sebelum order atau booking tiket wisata Karimunjawa, semua peserta kami anggap sudah membaca semua syarat dan ketentuan yang kami berlakukan dibagian bawah ini.
Kontak Tour Planner
+62 813-2277-7494
+62 821-4332-6310
info@tourdejava.net
Ketentuan Umum
• Minimal pendaftaran peserta trip 1 orang untuk open trip ( tidak harus 6 atau 10 org ).
• Minimal pendaftaran peserta trip 6 orang untuk private trip.
• Peserta pindah jadwal atau Cancel maka DP / Uang Muka hangus.
• Batas usia peserta minimal 1 tahun maksimal 65 tahun dan dalam kondisi sehat.
• Usia peserta dibawah 3 tahun membayar 60% dari biaya paket dan 3th keatas bayar penuh.
• Tidak mempunyai riwayat penyakit yang membahayakan bagi diri sendiri atau orang lain.
• Pembatalan dikarenakan adanya gangguan di kapal penyebrangan, cuaca buruk,dan kapal over kuota, hanya ada pengembalian uang DP 100%.
• Keterlambatan kepulangan dikarenakan adanya gangguan di kapal penyebrangan, cuaca buruk, dan kapal over kuota, biaya perpanjangan penginapan dan makan atau bentuk kerugian yang lain menjadi tanggungan peserta.
• Peserta yang terlambat datang di meeting point dan ketinggalan kapal otomatis DP hangus.
• Pembatalan dari pihak peserta, otomatis DP hangus atau jika pembatalan untuk pemesanan hotel maka dikenakan biaya cancel hotel Rp. 200.000.
• Panitia berhak membatalkan trip dengan pertimbangan-pertimbangan tertentu diluar kemampuan panitia, dan uang DP peserta akan dikembalikan 100%.
• Pada waktu pembokingan di mohon sertakan nama sesuai KTP (untuk penulisan nama di tiket dan asuransi ).
• Peserta di wajibkan membawa kartu tanda pengenal (KTP) atau paspor digunakan pada waktu pengecekan tiket di darat dan di atas
• Foto dokumentasi dan hak publikasi dan komersil menjadi milik Tourdejava peserta hanya memiliki copy file tanpa hak komersil.
Ketentuan Paket yang menggunakan Kapal Ferry Siginjai
• Segala fasilitas dan pelayanan yang diberikan selama di kapal Ferry Muria menjadi tanggungjawab pengelola Kapal Ferry Siginjai.
• Tiket Ferry Siginjai Ekonomi Non AC tempat duduk sifatnya bebas (tanpa nomer tempat duduk).
• Tiket kelas VIP AC tempat duduk disesuaikan dengan nomer yang tertera di tiket.
• Upgrade tiket kelas VIP AC ketersediaan tiketnya hanya bisa diketahui di hari H.
• Jika peserta yang upgrade tiket kelas VIP AC tidak mendapatkannya, otomatis tiket tetap di kelas Ekonomi.
• Peserta yang tidak mendapatkan tiket dikarenakan kapal over kuota, uang DP akan kita kembalikan 100%.
• Perubahan jam dan jadwal keberangkatan menjadi tanggungjawab Kapal Ferry Siginjai.
Ketentuan Paket yang Menggunakan Express Bahari
• Segala fasilitas dan pelayanan yang diberikan selama di kappal Bahari Express menjadi tanggungjawab pengelola Kapal Bahari Express.
• Tiket Kapal Bahari Express kelas Executive tempat duduk disesuaikan dengan nomer yang tertera di tiket.
• Tiket Kapal Bahari Express kelas Executive TAMBAHAN sifatnya tanpa nomer tempat duduk.
• Tiket kelas VIP tempat duduk disesuaikan dengan nomer yang tertera di tiket.
• Pembagian tiket Executive dan Executive TAMBAHAN menjadi tanggungjawab penuh pengelola Kapal Bahari Express.
• Upgrade tiket kelas VIP ketersediaan tiketnya hanya bias diketahui di hari H.
• Jika peserta yang upgrade tiket kelas VIP tidak mendapatkannya, otomatis tiket tetap di kelas Executive
Ketentuan selama wisata
• Seluruh peserta dalam kondisi sehat ketika mengikuti kegiatan selama wisata.
• Seluruh peserta wajib mematuhi aturan yang berlaku di Taman Nasional Karimunjawa.
• Seluruh peserta wajib menjaga dan mematuhi norma yang ada di masyarakat Karimunjawa.
• Seluruh peserta dilarang membawa minuman keras, obat-obatan terlarang dan narkotika seperti diatur dalam Undang-Undang yang berlaku di Indonesia.
• Seluruh Peserta dilarang membawa senjata api, ataupun benda-benda yang bias membahayakan keselamatan diri sendiri ataupun keselamatan orang lain.
• Seluruh peserta wajib menjaga barang-barang yang menjadi fasilitas dari kami (alat snorkling, pelampung, dll).
• Seluruh peserta wajib mematuhi arahan yang diberikan secara lisan oleh tour leader yang bertugas.
• kami berhak menghentikan kegiatan wisata jika dirasa kondisi cuaca dan ombak tidak memungkinkan demi keselamatan semua peserta.
Sanksi
• Staff kami berhak menegur peserta jika diketahui peserta melanggar aturan dan norma yang berlaku di Taman Nasional Karimunjawa.
• Staff kami berhak melarang peserta ikut kegiatan wisata jika diketahui tidak dalam kondisi sehat.
• Staff kami berhak mengeluarkan dan memulangkan peserta dari rombongan jika dirasa mengganggu keamanan dan kenyamanan staff kami ataupun peserta lain.
• Staff kami akan membawa kepihak yang berwajib jika diketahui peserta membawa minuman keras, obat-obatan terlarang dan narkotika dan benda-benda terlarang lainnya.
• Jika ada salah satu peserta menghilangkan atau merusakkan alat-alat dan fasilitas yang diberikan (missal alat snorkling), seluruh peserta dalam rombongan diwajibkan secara patungan mengganti sesuai nominal harga alat tersebut.
Itinerary, Rencana Perjalanan
- [accordion]
- Hari 1. Explore Karimunjawa
- 05.30 – 07.00 Briefing di meeting point dermaga kartini jepara (pelunasan biaya trip)
07.00 – 12.00 Menyebrang ke Pulau Karimunjawa
12.00 – 12.30 Perjalanan ke Penginapan ( menggunakan mobil penjemputan )
12.30 – 13.30 Makan siang (disediakan)
13.30 – 14.00 Persiapan Tour (Jalan kaki menuju penginapan) dan ( yang di hotel di antar jemput mobil )
14.00 – 15.30 Snorkling menikmati indahnya terumbu karang dan renang bersama ikan2 lucu di Nemo Snorkeling Spot
15.30 – 16.30 Menikmati keindahan pantai pasir putih dan batu karang di tanjung gelam
16.30 – 17.00 Kembali ke dermaga kecil Karimunjawa ( bisa melihat sunset )
17.00 – 17.30 Jalan kaki menuju penginapan ( yg di hotel di antar jemput mobil )
18.00 – Makan malam di sediakan di meja penginapan + acara bebas ( bisa jalan-jalan ke pusat cinderamata atau di alun-alun ) - Hari 2. Sayonara Karimunjawa
- 05.00 – 05.30 Morning call (sarapan disediakan)
05.30 – 06.00 Persiapan kembali pulang ke Jepara
07.00 – 12.00 Penyebrangan kapal kembali ke Jepara
12.00 ( TOUR FINISH )
COMMENTS